Senyum Bu Enah dapat Bantuan Sembako dari BAZNAS Sumedang
Sumedang,Lin24news.com-.Senyum Bu enah hadiah untuk kita semua , Rabu,11 Juni 2025 BAZNAS kabupaten Sumedang kembali memberikan Bantuan kepada masyarakat yang membutuhkan.
Bu Enah yang menderita struk sejak lama menerima bantuan sembako dari BAZNAS sumedang.senyuman yang nampak dari raut wajah Bu enah saat menerima bantuan sembako sangat merasa bahagia.
saat di wawancara Bu enah berkata "Hatur nuhun Bantosan Nana Anging Alloh SWT NU welas asih Ka umat na".Terima kasih atas Bantuannya hanya karna Alloh SWT dan Rahmat dariNYA ,Begitu ucapnya.
dari BAZNAS Sumedang yang mengantarkan bantuan juga merasa bahagia uluran bantuan dari BAZNAS Sumedang sampai kepada yang Berhak menerimanya.
Semoga BAZNAS Sumedang menjadi garda terdepan untuk bantuan sosial untuk masyarakat Sumedang yang Membutuhkan.
(Diky.NS)
Komentar
Posting Komentar